Kami di Atrium Hosting saat ini memang tidak memiliki cloud hosting atau server dengan lokasi server di Indonesia. Dan segala sesuatunya telah melalui banyak pertimbangan dari hasil survey internal management kami pada tahun 2020 lalu.
Pada saat itu kami masih menggunakan server Indonesia, tepatnya di Jakarta di Data Center Tifa Jakarta. Selain di Jakarta, kami juga memiliki server di Singapore dan USA tepatnya di Los Angeles yang memiliki latency terbaik ke Indonesia.
Dalam postingan kali ini kami akan publish artikel dengan judl Mengapa harus Cloud Hosting Singapore ?
Seiring berjalannya waktu ( waktu itu ) mulai muncul support ticket keluhan client perihal cloud hosting mereka yang ada di Indonesia mengeluhkan tentang hal2 yang terjadi di server Indonesia kami sbb :
Itulah keluhan yang kami kumpulkan dari banyaknya support ticket pada tahun 2020 lalu , ini hanya informasi flash back untuk menginformasikan alasan kami sudah tidak lagi menggunakan server Indonesia . Ini adalah keluhan dari internal kami ya , tidak semua disama ratakan antara case Atrium Hosting dan provider lainnya . Namun itulah asal muasal kami sudah tidak menggunakan server Indonesia .
Kemudian mulai pertengahan 2020 tersebut, kami memutuskan untuk menutup server kami yang ada di Jakarta Indonesia dan build server baru untuk layanan cloud hosting singapore yang nantinya kami gunakan untuk menampung akun cloud hosting Indonesia waktu itu .
Kami memindahkan bertahap cloud hosting Indonesia ke server cloud hosting singapore kami untuk mengatasi persoalan-persoalan tersebut.
Sebuah langkah yang tepat, kini di layanan kami tidak ada keluhan-keluhan timeout tersebut, sehingga untuk cloud hosting kami saat ini menyediakan 3 lokasi cloud hosting, yaitu :
Selain itu kami juga telah melakukan test-test internal kami untuk mencoba sendiri apakah masih ada , dan hasilnya sudah ok 👍
Website dan blog berjalan dengan baik , email normal dan bot search engine bekerja dengan baik pada server cloud hosting Singapore, USA dan EU .
Baiknya lagi adalah Singapore berdekatan dengan Indonesia , sehingga akses website yang menggunakan server Singapore juga sangat cepat di akses dari Indonesia.
Nah bila saat ini anda sedang mencari cloud hosting singapoe, anda bisa pilih2 via website kami dan bila ada pertanyaan bisa langsung chat CS kami .
Disclamer :
Artikel ini adalah penelitian internal dan tidak bisa dijadikan acuan semua provider sama, krn setiap provider memiliki server dengan spesifikasi Koneksi International yang berbeda-beda.